Salah satu keunikan desa toriyo Bendosari Sukoharjo adalah sumber daya alam dan masyarakat yang memiliki pegangan nilai-nilai Pancasila dalam melakukan kegiatan sehari-hari desa toriyo Sukoharjo juga merupakan salah satu desa yang maju dikarenakan masyarakat yang masih berpegang teguh dengan nilai-nilai dasar Pancasila.